Rabu, 25 November 2009

2010 Warga Desa Bungur Mekar Harapkan HMD

Warga Desa Bungur Mekar Kecamatan Sajira Kabupaten Lebak berharap pada tahun 2010 nanti mendapatkan program atau kegiatan Hotmik Masuk Desa (HMD). Hal itu dikatakan Kepala Desa Bungur Mekar, Enoh saat dijumpai MN dikediamannya belum lama ini. Dikatakannya, diwiliyah desa yang dipimpinnya terdapat jalan-jalan desa yang kondisinya kurang layak dilalui oleh kendaraaan, diantaranya yakni Jalan Cijaru.

Dijelaskan Enoh, Jalan Cijaru merupakan jalan desa sepanjang 1400 meter memiliki kondisi fisiknya yang parah dan sulit dilewati oleh kendaraan terlebih lagi bila musim hujan tiba kondisi jalan tersebut licin bercampur tanah merah.

“Jalan Cijaru sepanjang 1400 meter apabila musim hujan sangat sulit dilalui oleh kendaraan, sehingga dapat menghambat warga desa untuk melakukan aktivitas,” kata Enoh.

Jalan Cijaru tersebut, lanjut Enoh, merupakan jalan desa yang sering digunakan oleh warga desa. Pasalnya, jalan tersebut dapat menghubungkan Desa Bungur Mekar dan Desa Mekar Sari serta desa lainnya di Kecamatan Sajira.

Untuk itu, atas nama warga Desa Bungur Mekar, Enoh berharap sekali Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lebak pada tahun 2010, Jalan Cijaru dapat dibangun melalui Program HMD agar terjadi pemerataan pembangunan dan dapat meningkatkan aktivitas warga dalam upaya peningkatan tarap hidup ekonomi dan kesejahteraan warga desa Bungur Mekar.

Hal yang sama dikatakan H. Dase, tokoh masyarakat Desa Bungur Mekar menurutnya, Jalan Cijaru sudah sejak lama kondisi jalannya tidak bagus alias jelek alias rusak parah. Maka untuk itu, Pemkab Lebak segera merespon untuk secepatnya membangun Jalan Cijaru menjadi bagus (dihotmik -red) seperti jalan desa didesa-desa lainnya.

“Sejak tahun Kemerdekaan 1945 hingga kini, kondisi jalan Cijaru jelek, rusak dan susah dilalui oleh kendaraan apalagi bila musim hujan. Kami berharap kepada Bapak Bupati Lebak untuk segera membangun jalan Cijaru melalui Program Hotmik Masuk Desa (HMD) pada 2010 nanti,” kata H. Dase pada MN dikediamannya belum lama ini.

JAPAR

1 komentar:

  1. Saya telah berpikir bahwa semua perusahaan pinjaman online curang sampai saya bertemu dengan perusahaan pinjaman Suzan yang meminjamkan uang tanpa membayar lebih dulu.

    Nama saya Amisha, saya ingin menggunakan media ini untuk memperingatkan orang-orang yang mencari pinjaman internet di Asia dan di seluruh dunia untuk berhati-hati, karena mereka menipu dan meminjamkan pinjaman palsu di internet.

    Saya ingin membagikan kesaksian saya tentang bagaimana seorang teman membawa saya ke pemberi pinjaman asli, setelah itu saya scammed oleh beberapa kreditor di internet. Saya hampir kehilangan harapan sampai saya bertemu kreditur terpercaya ini bernama perusahaan Suzan investment. Perusahaan suzan meminjamkan pinjaman tanpa jaminan sebesar 600 juta rupiah (Rp600.000.000) dalam waktu kurang dari 48 jam tanpa tekanan.

    Saya sangat terkejut dan senang menerima pinjaman saya. Saya berjanji bahwa saya akan berbagi kabar baik sehingga orang bisa mendapatkan pinjaman mudah tanpa stres. Jadi jika Anda memerlukan pinjaman, hubungi mereka melalui email: (Suzaninvestment@gmail.com) Anda tidak akan kecewa mendapatkan pinjaman jika memenuhi persyaratan.

    Anda juga bisa menghubungi saya: (Ammisha1213@gmail.com) jika Anda memerlukan bantuan atau informasi lebih lanjut

    BalasHapus